[ltr]Ayah dan Bunda kegiatan menggambar bukan hanya sekedar kegiatan yang menyenangkan saja, tapi ternyata ada manfaat-manfaat menggambar bagi tumbuh kembang anak. Ini dia manfaat kegiatan menggambar bagi tumbuh kembang anak, yaitu :[/ltr]
[ltr]1. Meningkatkan Kemampuan Motorik[/ltr]
[ltr]Melakukan kegiatan seperti menggambar sedari dini membantu meningkatkan keterampilan motorik halus pada anak secara signifikan. Karena pada saat menggambar, anak-anak mengontrol gerakan tangan dan jari. Mereka juga bisa menuangkan ide-ide dalam pikiran mereka pada media (seperti kertas atau tembok) yang mereka gambar. Hal tersebut akan sangat membantu dalam pengembangan keterampilan motorik halus pada anak-anak.[/ltr]
[ltr]Dengan berbagai gerakan tangan dan jari yang anak lakukan saat menggambar, itu akan sangat membantu melatih kemampuan motorik halus pada anak-anak.[/ltr]
[ltr]2. Meningkatkan Kreativitas dan Imajinasi[/ltr]
[ltr]Dengan menggambar, anak-anak dapat mengekspresikan perasaan yang sedang mereka rasakan dan dapat meningkatkan kreativitas serta imajinasi mereka. Menggambar merupakan kegiatan yang bagus untuk berekspresi bagi seorang anak. Anak-anak dapat mengekspresikan dan menuangkan perasaan, pikiran, dan imajinasi mereka lewat gambar. Menggambar juga merupakan cara terbaik untuk Ayah Bunda mengetahui apa yang anak rasakan dan pikirkan. Mereka akan dapat belajar mengekspresikan pikiran dan perasaannya secara bebas melalui gambar. Tentu itu akan membantu meningkatkan daya kreativitas dan imajinasi pada anak.[/ltr]
[ltr]3. Meningkatkan Analisis Visual[/ltr]
[ltr]Sebagai anak kecil, mereka tidak dapat mengidentifikasi banyak hal seperti jarak, perbandingan, warna, ukuran, dan perbedaan tekstur. Dengan menggambar, anak dapat dengan cepat mengidentifikasi dan memahami konsep-konsep tersebut melalui gambar mereka. Menggambar berbagai bentuk, jalan, sungai, gunung, mobil, dan lain-lain. Mereka juga tentu akan dapat memahami perbedaan ukuran dan perbedaan tekstur melalui menggambar.[/ltr]
[ltr]BACA SELENGKAPNYA[/ltr]